Davide Tardozzi: Kondisi Marc Marquez Terus Membaik, Namun Belum 100 Persen
Manajer Ducati Lenovo Team, Davide Tardozzi, mengonfirmasi bahwa kondisi fisik Marc Marquez menunjukkan perkembangan positif. Meski demikian, pembalap asal Spanyol itu diakui belum sepenuhnya pulih dari cedera bahu kanan yang…